Islam
mengajarkan kepada umatnya agar memiliki sikap tasamuh supaya tercipta hidup
rukun dan damai karena sikap tasamuh mempunyai beberapa fungsi bagi
kelangsungan hisup manusia. Di antara fungsi tasamuh adalah sebagai berikut.
1. Mempererat persatuan dan kesatuan serta
persaudaraan di antara manusia.
2. Meningkatkan derajat manusia, baik di
hadapan orang lain ataupun di hadapan Allah SWT.
3. Meringankan beban penderitaan orang
lain.
4. Menjaga dan menghormati kewajiban dan
hak orang lain.
5. Menumbuhkan sikap tanggung jawab
terhadap kehidupan di lingkugan masyarakat.
6. Menjaga norma-norma agama, sosial, dan
adat istiadat.
Comments
Post a Comment